8 Cara Nonton Youtube Dapat Uang dan Saldo Dana

Posted on

Cara Nonton Youtube Dapat Uang Dibayar Dollar dan Rupiah,Pada zaman ini banyak video yang menarik yang tersebar di internet, paling utama adalah di YouTube. Mulai dari jenis video tutorial, meme, gamers, dan lain sebagainya dapat kamu tonton di YouTube.

Kalau kamu lakukan pencarian di google, kamu akan menemukan berbagai macam cara untuk mendapatkan uang dari Internet, nah salah satunya yang bisa dilakukan dengan mudah adalah Nonton Youtube Dapat uang.

Banyak ditemukan di Playstore aplikasi nonton iklan video atau youtube dapat uang yang bisa membantu kamu untuk menghasilkan uang baik dalam Dollar atau Rupiah.

Akan tetapi kita harus berhati hati, karena tidak semua aplikasi tersebut benar bisa mendapatkan uang dari youtube, kamu harus lebih jeli dan teliti.

Nah bagaimana caranya agar benar benar kita bisa dapat uang dari nonton video youtube, berikut aplikasi dan cara nonton youtube dapat uang yang bisa kamu ikuti.

Cara Nonton Youtube Dapat uang Dollar

Dari Screenshot diatas adalah salah satu bagaimana mendapatkan uang dari menonton video atau youtube. Caranya tergolong mudah asalkan kita memahami triknya. Bukan tidak mungkin kita bisa menghasilkan uang Rp.1.000.000 Per Harinya, lumayan bukan ! Nah, mau tahu bagaimana cara nya?

Aplikasi Nonton Video Youtube Dapat Uang 2021

Berikut ini Aplikasi Nonton Youtube Video dan Iklan Dapat Uang di 2021,lengkap dengan panduan cara daftar dan cara menukarkan point menjadi uang.

  • WINTUBE
  • INBOX DOLLARS
  • SNACK VIDEO
  • SURVEY JUNKIE
  • PAID2YOUTUBE
  • VIDNOW
  • MYPOINTS
  • SWAGBUCK

Nonton youtube Dapat Uang Dibayar 2021 Rupiah Dollar Nonton Iklan Video Langsung Ke Rekening Saldo Dana– Apakah Anda masih mencari informasi bagaimana cara mendapatkan uang dari handphone di internet? Nah kali ini kuis.co.id akan membahas hanya dengan melalui situs nonton iklan video Anda bisa menghasilkan uang dengan cepat dan mudah dari internet.

Ada begitu banyak situs yang bisa menghasilkan uang secara online yang menggiurkan, namun banyak juga situs yang membayar membernya hanya berapa dollar atau rupiah saja, bahkan cukup sulit apabila digunakan sebagai penghasilan yang tetap ( Nonton Youtube Dapat Uang 2021). Nonton Youtube Dapat Uang Dengan Aplikasi Berikut

  • SURVEY JUNKIE.
  • INBOX DOLLARS.
  • WINTUBE.
  • MYPOINTS.
  • PAID2YOUTUBE.
  • SWAGBUCK.
  • VIDNOW.
  • SNACK VIDEO.

Pastinya Anda bisa akan dibayar uang hanya dengan menonton videonya dari situs website penghasil uang secara online, dan disini kuis.co.id merekomendasikan situs terbaik Nonton Youtube Dapat Uang 2021 dibayar dollar, daftar sekarang juga dan dapatkan bayaran untuk melihat konten video terbaru yang sudah disediakan pada situs nonton dapat uang tersebut.

Cara dapat uang dengan menonton video ini bisa dengan mudah Anda dapatkan dikarenakan ada beberapa website yang memang sengaja dibuat untuk mempromosikan berbagai macam konten video unik dan terbaru, salah satunya video dari youtube, bagi Anda yang ingin cepat mendapat banyak viewer dengan mudah bisa juga memasang iklan di situs tersebut atau Aplikasi Penghasil Uang 2021.

Aplikasi Nonton Youtube Dapat Uang Dollar Rupiah

1.Paid2Youtube

Cara dapat uang dengan nonton video yang pertama yaitu paid2youtube, sesuai dengan namanya Anda akan dibayar uang untuk menonton video YoutTube. Situs ini telah cukup lama dimanfaatkan sebagai bisnis online dan menjadikan peluang usaha yang menghasilkan uang.

Namun mengenai pembayaran dari situs paid2youtube cukup rendah yaitu sekitar $0,01 dollar per video yang ditonton, maka dari itu Anda akan menghabiskan banyak waktu hanya untuk menonton video untuk bisa menghasilkan uang dari nonton youtube dibayar.

Selain cara nonton youtube dapat uang Anda juga bisa mendapatkan uang tambahan yaitu dengan cara meninggalkan komentar pada video yang sedang ditonton, membuat penilaian dan dari referral. Hal tersebut merupaka layanan yang baik apabila Anda ingin membeli penayangan Youtube untuk akun yang Anda kelola.

Mendaftar menjadi member di paid2youtube

Setelah Anda mendaftar menjadi member maka lakukan surf video dengan mencari yang ada videonya, lalu klik dan lihat, selanjutnya akan ada timer yang menunjukkan waktu dan apabila telah habis maka akan ada tanda berupa centang dan Anda akan mendapatkan saldo sekitar $0.01 dollar.

Berkomentar pada video yang ditonton, dengan melakukan hal ini tentu Anda akan mendapatkan reward sebesar $0.10 dollar yang akan masuk pada balance akun Anda

Subscribe atau berlangganan, dengan menjalankan aksi tersebut maka Anda akan mendapatkan dollar sebanyak $0.35 dollar

Anda bisa memperbanyak pendapatan paid2yotube dengan mengajak temang atau saudara Anda untuk bergabung melalui link atau kode referral yang Anda miliki, dengan begitu Anda akan mendapatkan tambahan nilai sebesar $0.005 dollar.

Nah apabila referral Anda berkomentar pada vide yang merea tonton maka Anda juga akan mendapatkan saldo sebesar $0.01 yang paling menggiurkan lagi jika referral Anda mendapat reward ketita subscribe atau berlangganan maka Anda akan mendapatkan saldo tambahan sebesar $0.10 dollar.

Anda menonton video perhari sebanyak 10 kali = $0.10 dollar

Lalu, dari 20 referral menonton video sebanyak 10 kali = $1.00 dollar

Maka perhari Anda akan mendapatkan = $1.10 dollar, jika dikalkulasikan per minggu Anda akan mendapatkan $7.70 dollar

Jadi untuk perbulan Anda bisa mendapatkan penghasilan sekitar $31.00 dollar hanya dengan menonton video youtube, tentunya bisa lebih apabila lebih giat lagi dalam menekuni bisnis online tersebut.

Dan untuk withdraw atau penarikan dana setiap hari bisa mennggunakan akun paypal apabila saldo Anda mencapai $10 dollar, jadi jika sebulan Anda mendapat $31 dollar maka Anda bisa melakukan 3 kali payout sekaligus.

2.SUCCESBUX

Cara dapat dollar dari nonton video selanjutnya yaitu successbux disini anda bisa menghasilkan uang dengan cara melihat video kemudian dibayar dan selain itu anda juga bisa nonton iklan dapat uang pada situs tersebut.

Namun reward untuk web nonton video dibayar uang disini terbilang cukup kecil dibandingkan dengan situs yang lainnya, masing masing video yang dilihat akan dibayar sekitar $0.0001 dollar dan paling besar mencapai $0.0005 dollar.

Untuk minimal payout juga cukup kecil hanya $1 dollar saja. anda cukup mengumpulkan saldo sebesar $1 dollar atau Rp 14.000 untuk rate sekarang ini maka anda sudah bisa mencairkan langsung ke akun paypal anda.

3.SWAGBUCKS

Website nonton video dibayar yang selanjutnya yaitu swagbucks yang merupakan situs terbaik untuk menonton video dan bisa dapat bayaran setelah anda menyelesaikan tugas yang diberikan. selain tugas menonton video situs ini juga menyediakan tugas survey online dibayar dollar yang cukup besar.

Apabila anda menonton video pendek berupa iklan tentu anda akan dibayar dengan 2 poin SB atau Swagbucks. untuk rate 100 SB yaitu setara dengan $1 dollar, dan jika sudah terkumpul cukup banyak anda bisa melakukan payout dari akun swagbucks anda ke akun paypal apabila telah mencapai saldo $25 dollar.

4. BAYMACK

Bagi anda yang belum mengetahui apa itu baymack? Baymack adalah salah satu situs undian berhadian bebas undangan, pada website penghasil dollar yang satu ini menawarkan kesempatan untuk mengikuti dalam pengambilan uang setiap hari dan bisa mendapatkan uang tunai dengan mudah.

Memang sangat mudah sekali mendapatkan uang dari situs tersebut anda hanya memilih video dan mendengarkan hingga selesai lalu menunggu saldo anda akan terisi secara otomatis.

Tugas anda agar bisa mendapatkan dollar dengan cepat dari situs nonton video ini yaitu hanya menonton video promosi yang mendapatkan entri pada undian harian tersebut. Untuk menonton video dari 10 video promosi dalam sehari memang bukan suatu tugas yang mudah.

Kemungkinan anda akan melewatkan beberapa video dengan cepat hanya untuk mendapatkan jumlah entri yang banyak, namun baymack memakai sistem untuk memastikan apakah anda menonton video hingga akhir durasi atau tidak.

Bagaimana Cara Kerja Baymack? caranya yaitu setiap durasi video yang akan anda tonton biasanya memerlukan waktu sekitar 90 detik, dalam 5 video saja anda bisa mendapatkan 1 entri, nah apabila semakin tinggi tontonan anda maka uang dollar yang didapatkan semakin besar juga.

Nah apabila dollar anda sudah terkumpul cukup banyak maka anda bisa dengan segera melakukan proses withdraw langsung masuk ke rekening paypal anda, minimal payout juga sangat kecil hanya sekitar $0.002 dollar saja.

Untuk setiap undian yang terpilih bisa mendapatkan reward sebanyak $30 dollar per hari nya. namun jika anda beruntung, karena undian tersebut diacak, dan setiap member yang sedang beruntung pasti akan bisa menghasilkan pundi pundi dollar yang lebih banyak.

5. SNACKVIDEO

Snack Video Apk belakangan melambung namanya sebagai aplikasi mirip TikTok yang digunakan untuk berbagi video dengan durasi pendek. Aplikasi berbagi video pendek ini mempunyai keragaman fitur dan konten video yang berhubungan dengan music, tari, makeup, komedi, olahraga, hingga daily life.

Bahkan platform video singkat ini disebut sebagai aplikasi penghasil uang. Apakah benar demikian? Cari tahu selengkapnya tentang Snack Video Apk di bawah ini.

Fitur Menarik
Aplikasi Snack Video menyajikan berbagai video ciptaan para konten creator yang menghibur. Menariknya, aplikasi ini memiliki sistem koin yang nantinya dapat ditukarkan dengan uang.

Pertanyaannya, apakah Snack Video dapat menghasilkan uang? Tentu saja bisa menghasilkan uang.

Pengguna Snack Video dapat mendapatkan koin yang dapat ditukar ke mata uang rupiah dengan mengirim saldo ke dompet digital seperti OVO dan Gopay. Caranya dengan melakukan login, memberi like, mengikuti profil, mengundang orang lain bergabung sampai menonton video.

Terdapat beberapa misi yang dapat kamu lakukan untuk mengumpulkan koin antara lain:

  • Misi login sekali dalam sehari
  • Misi tontonan setiap saat
  • Misi upload video
  • Misi invite teman